Halaman

Selasa, 30 Juli 2013

Gugus Fungsi Senyawa Karbon - Halo Alkana

Halo Alkana

 

Kegunaan:

CH3Br (bromo metana) sebagai bahan pemadam kebakaran di pesawat.

CH3Cl (kloro metana) sebagai bahan pendingin, pembuatan silikon, dan zat warna.

CHCl3(kloroform) sebagai pelarut dan anestesi.

C2H5Cl (kloro etana) sebagai anestesi lokal dan untuk pembuatan TEL pada minyak.

CHI3  (iodoform) sebagai obat antiseptik luka.

Freon sebagai zat pendingin lemari es, AC, dan zat pendorong pada obat semprot.

C2H3Cl (vinil klorida) sebagai monomer pembuatan PVC (plastik).

CCl4(karbon tetra klorida) untuk pemadam kebakaran.

DDT (dikloro difenil kloro etana) digunakan untuk insektisida (penggunaannya sudah dilarang).

Tidak ada komentar: